Walaupun WhatsApp tidak pernah memberi tahu secara langsung, dengan mengamati beberapa tanda di atas secara bersamaan Anda dapat memperkirakan apakah seseorang mungkin telah memblokir Anda.
Namun, selalu ingat ada kemungkinan faktor lain, seperti pengaturan privasi atau koneksi internet yang tidak stabil. Jika Anda merasa diblokir, menghormati pilihan orang lain adalah langkah yang tepat untuk menjaga hubungan tetap harmonis.
(Rahman Asmardika)