Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

9 Tips Rahasia Supaya Password Tak Mudah Dibobol Hacker

Antara , Jurnalis-Senin, 09 Mei 2022 |15:21 WIB
9 Tips Rahasia Supaya Password Tak Mudah Dibobol Hacker
9 tips rahasia supaya password tak mudah dibobol hacker (Foto: Istimewa)
A
A
A

6. Tidak boleh untuk berbagai akun

Menggunakan satu kata sandi untuk berbagai akun internet juga sangat tidak disarankan. Sebab, jika satu akun diretas, maka penjahat siber akan bisa membobol akun-akun lainnya. Pakar juga tidak menyarankan mendaur ulang kata sandi, misalnya dari "PasswordOne" menjadi "PasswordTwo".

7. Jangan pernah gunakan password yang pernah dicuri

Ingatlah, jangan pernah menggunakan kembali password yang pernah dicuri, karena peretas tidak perlu bersusah payah untuk membobol akun internet dengan kata sandi yang seperti itu.

8. Tidak perlu sering diganti

Pakar keamanan siber banyak yang menyarankan mengganti kata sandi secara berkala, misalnya 60 atau 90 hari. Hal ini didasari pada keyakinan 60 dan 90 hari adalah rata-rata waktu yang dibutuhkan untuk menebak kata sandi.

Belakangan ini Microsoft menyarankan tidak perlu sering mengganti kata sandi kecuali sudah pernah terekspos. Alasannya, semakin sering mengganti kata sandi, pengguna cenderung menggunakan kata sandi yang mudah diingat.

Kebiasaan buruk lainnya, pengguna akan menulis kata sandi dan menempel di monitor supaya tidak lupa.

9. Verifikasi dua langkah

Menyalakan verifikasi dua langkah, two-factor authentication, akan memberikan perlindungan ekstra bagi akun internet. Jika bisa, hindari mengirimkan kode verifikasi ke nomor ponsel untuk menghindari SIM swap

Cara yang saat ini diyakini paling aman adalah menggunakan pembuat kode, code generator seperti Google Authenticator dan Microsoft Authenticator.

(Ahmad Muhajir)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement