Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bantu Penumpang Lewati Kemacetan, Archer Luncurkan Taksi Terbang Listrik

Intan Rakhmayanti Dewi , Jurnalis-Selasa, 15 Juni 2021 |15:09 WIB
Bantu Penumpang Lewati Kemacetan, Archer Luncurkan Taksi Terbang Listrik
Taksi terbang listrik (Foto: Mashable)
A
A
A

TAKSI terbang mungkin bisa saja bisa menjadi pilihan transportasi di masa depan. Apalagi taksi ini sangat cocok untuk membantu penumpang melewati kemacetan di tengah kota yang sibuk.

Kini sudah cukup banyak pengembang yang mulai meluncurkan mobil taksi terbang ini. Salah satunya adala Archer Aviation yang baru saja meluncurkan taksi terbang listrik pertamanya bernama Maker.

 taksi terbang listrik

Pesawat listrik Vertical Take-off and Landing (eVTOL) dapat menempuh jarak 60 mil dengan kecepatan tertinggi 150 mph.

Saat diterbangkan, Maker yang melakukan lepas landas secara vertikal seperti helikopter tetapi terbang seperti pesawat.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement