Kominfo dan BRTI Imbau Operator Hati-Hati saat Pelanggan Ganti SIM Card

Pernita Hestin Untari, Jurnalis
Rabu 22 Januari 2020 17:55 WIB
(Foto: Pernita Hestin Untari/Okezone)
Share :

"Kalau lihat dari kasus yang diketahui bukan hanya satu saja melainkan suatu rangkaian. Kali ini makin banyak kejahatan yang mencari kelemahan-kelemahan yang ada," kata Semuel.

Semuel juga mengimbau masyarakat agar menerapkan kehati-hatian dalam menjaga data pribadi. Pasalnya, ketika data ini dikumpulkan dengan data lain maka akan sangat berbahaya.

(Ahmad Luthfi)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya