Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Deretan Mobil Coupe Termahal di Indonesia, Harganya Sampai Rp15 miliar

Muhamad Fadli Ramadan , Jurnalis-Senin, 26 Juni 2023 |08:27 WIB
Deretan Mobil Coupe Termahal di Indonesia, Harganya Sampai Rp15 miliar
Jaguar F-Type Coupe. (Foto: Instagram/@ftype)
A
A
A

5. McLaren 720S

Mobil coupe satu ini sama seperti Porsche 911, yang ditawarkan dengan banyak model untuk konsumennya. Mobil sport mewah ini diboyong ke Indonesia oleh McLaren Jakarta sebagai pemegang merek resmi brand asal Inggris itu di Indonesia.

McLaren 720S versi termurah dibanderol sekitar Rp5 miliaran, tapi ada beberapa model yang harganya bisa mencapai Rp15 miliaran. Hal tersebut karena pajak impor barang mewah yang sangat tinggi.

McLaren 720. (Foto: al13wheels)

Untuk dapur pacu, McLaren 720S dibekali mesin M840T V8 Twin Turbocharger berkapasitas 3.994 cc. Mesin ini dapat menyemburkan tenaga 710 hp pada 7.500 rpm dan torsi puncak 770 Nm pada 5.500 rpm.

Tenaga tersebut disalurkan ke roda depan dengan transmisi otomatis 7-percepatan dual-clutch SSG. Sehingga kecepatan tertingginya bisa mencapai lebih dari 300 km per jam.

(Citra Dara Vresti Trisna)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement