Tips Buat Konten Menarik Ala Riri Riza, Sineas Muda Wajib Tahu

Tangguh Yudha, Jurnalis
Kamis 06 Oktober 2022 12:05 WIB
Tips buat konten menarik ala Riri Riza, sineas muda wajib tahu (Foto: Okezone/Tangguh Yudha)
Share :

"Teknologi smartphone memberikan ruang kepada pembuat film, dan ada kemungkinan untuk menjadi sineas independent yanh bisa bekerja lebih bebas," kata pria kelahiran 1970 tersebut.

"Itu bisa banget. Saya rekomendasikan untuk para pemula mencoba hal itu," tutupnya.

Untuk diketahui, Riri Riza sendiri telah berhasil menggarap film 'Kau, Rabu, dan Perkara2 Sepintas Lalu' yang yang proses pengambilan gambarnya menggunakan OPPO Find X5 Pro 5G. Film tersebut dibintangi oleh aktor kenamaan, Nicholas Saputra.

(Ahmad Muhajir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya