Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cara Mudah Mengaktifkan Notifikasi Gempa di HP

Rahman Asmardika , Jurnalis-Selasa, 27 Januari 2026 |15:30 WIB
Cara Mudah Mengaktifkan Notifikasi Gempa di HP
Notifikasi gempa BMKG.
A
A
A

Metode Kedua: Menggunakan Aplikasi BMKG

Untuk informasi gempa yang lebih terperinci, Anda dapat menggunakan aplikasi resmi BMKG (Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika). Aplikasi ini telah diunduh lebih dari 10 juta kali dengan rating 4,8 bintang dan menyediakan informasi gempa real-time lengkap dengan detail episentrum dan kedalaman.

Langkah-langkahnya:

  • Unduh aplikasi Info BMKG dari Google Play Store
  • Buka aplikasi dan klik Izinkan Pemberitahuan
  • Pilih lokasi Anda berdasarkan kelurahan, kota, dan provinsi
  • Aplikasi akan mengirimkan notifikasi gempa secara otomatis

Dengan dua metode ini, Anda sudah memiliki sistem peringatan gempa yang akan memberi informasi secara akurat dan aktual.

(Rahman Asmardika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement