Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Di Tengah Perang Dagang, Apple Gandeng Pemasok China untuk iPhone

Dyah Ratna Meta Novia , Jurnalis-Rabu, 04 Agustus 2021 |15:54 WIB
Di Tengah Perang Dagang, Apple Gandeng Pemasok China untuk iPhone
Apple (Foto: Apple)
A
A
A

RUPANYA Apple Inc bekerja sama dengan lebih banyak pemasok dari China untuk iPhone edisi terbaru, di tengah perang dagang antara Amerika Serikat dengan China selama beberapa tahun belakangan.

Reuters mengutip laporan dari Nikkei, Rabu, Luxshare Precision Industry Co Ltd akan membuat sekitar 3 persen untuk seri iPhone 13 nanti.

 iPhone

Mengutip narasumber yang dirahasiakan, dua perusahaan yang diakuisisi Luxshare Precision akan memasok komponen inti dan suku cadang untuk iPhone.

Sementara itu, Lens Tech Co Ltd akan memasok rangka metal dan Sunny Optical Tech Group untuk lensa kamera belakang.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement