Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Deretan Hero Mobile Legends yang Mudah Melarikan Diri

Ahmad Luthfi , Jurnalis-Minggu, 18 Oktober 2020 |08:01 WIB
Deretan Hero Mobile Legends yang Mudah Melarikan Diri
(Foto: Game Mobile Legends)
A
A
A

Game Mobile Legends menampilkan berbagai hero yang dapat dimainkan. Setiap hero punya skill unik dan beberapa mampu melarikan diri dengan mudah.

Berikut ini daftar hero game Mobile Legends yang mudah melarikan diri.

Zilong

Tidak diragukan Zilong memiliki attack speed dan kemampuan berlari cepat berkat skill ulti yang dimilikinya. Bila tidak dipakai untuk mengejar musuh, skill ulti bisa diaktifkan untuk membuatnya cepat kabur dari serangan lawan.

Lesley

Lesley merupakan salah satu hero marksman yang memiliki damage yang cukup menyakitkan. Selain ultinya yang membuat musuh tidak dapat mengelak dari tembakan peluru, Lesley juga memiliki Tactical Grenade untuk memudahkannya kabur dari hadapan musuh.

 Game Mobile Legends menampilkan berbagai hero yang dapat dimainkan.

Harley

Harley dibekali skill yang membuatnya bisa kabur dari kejaran musuh. Sesuai namanya, skill Space Escape bisa diandalkan saat Harley dikejar musuh, lari secepat mungkin dan teleport kembali ke topi miliknya.

Baca juga: Mengenal Istilah NFC pada Smartphone Android

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement