Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ternyata Ini Fungsi Antena pada Semut

Pernita Hestin Untari , Jurnalis-Minggu, 01 September 2019 |13:30 WIB
Ternyata Ini Fungsi Antena pada Semut
Ilustrasi Semut (Foto: Ist)
A
A
A

JAKARTA- Antena pada semut ternyata memiliki fungsi untuk berkomunikasi dengan semut lainnya. Mungkin kalian pernah melihat saat semut berpapasan, neraka akan berhenti sejenak. Saat itulah, semut dan semut lain menempelkan antena untuk mengetahui apakah di lingkungan sekitarnya ada makanan atau ada musuh.

Lengkapnya, seperti dikutip dalam buku 'Kisah 1001 Fakta Sains Tersuper di Dunia', seorang peneliti di Universitas New York T.C. Schneirla melakukan sebuah penelitian tentang semut. Dia mengambil sampe seekor semut yang ditaruh di dalam tempat yang berisi makanan. Kemudian, semut lainnya ditaruh didalam yang berisi semut-semut musuh.

 Ini Penjelasan Fungsi Antena pada Semut

Baca Juga: 4 Smartphone Terbaru yang Dirilis di IFA 2019, Apa Saja?

Schneirla mengamati kelakuan kedua semut, terutama ketika berpapasan. Adapun dari penelitian tersebut dia menyimpulkan bahwa zat kimia yang dikeluarkan dari makanan ataupun dari musuh semut menempel pada semut itu.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement