Samsung Siapkan Kehadiran Galaxy Z Fold 2 via Event Unpacked

Farah Azka Gazali, Jurnalis
Jum'at 28 Agustus 2020 11:07 WIB
(Foto: XDA Developers)
Share :

Baca juga: Sejarah Singkat Mengenai Perkembangan Komputer

Layar itu juga memuat kamera depan dengan resolusi 10 MP. Sedangkan saat dibuka, ponsel akan memiliki layar penuh sebesar 7,59 inci – yang lebih besar 0,39 inci dibanding sebelumnya – dengan resolusi 2.208 x 1.768 piksel.

Tidak hanya lebih besar, ponsel ini juga dilengkapi dengan “Ultra Thin Glass” yang menjadi peningkatan kualitas layar dari versi Fold. Tidak hanya tampilan luar, ponsel Galaxy Z Fold 2 juga didukung dengan Android 10 dengan baterai memuat daya 4.500mAh.

Untuk baterai, ponsel ini akan mendukung pengisian daya cepat 25W dengan kabel dan pengisian nirkabel.

(Ahmad Luthfi)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya