Baterai Awet, Pilihan Warna Sesuai Karaktermu
Dengan baterai 10.100 mAh dan 40W SuperCharge, HUAWEI MatePad 11.5” siap menemani aktivitasmu seharian, dari pagi kuliah, sore kerja paruh waktu, hingga malam hari membuat ilustrasi. Tidak perlu lagi panik mencari colokan.
Tablet ini hadir dalam dua pilihan warna yang bisa mencerminkan gaya pribadimu:
- Space Gray untuk kesan profesional yang rapi dan elegan.
- Violet untuk sentuhan chic yang penuh energi kreatif.