Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Memahami Cara Kerja Teknologi Fingerprint di Ponsel, Berhubungan dengan Sensor Ultrasonik

Ahmad Muhajir , Jurnalis-Selasa, 10 Mei 2022 |17:59 WIB
Memahami Cara Kerja Teknologi Fingerprint di Ponsel, Berhubungan dengan Sensor Ultrasonik
Memahami cara kerja teknologi fingerprint di ponsel, berhubungan dengan sensor ultrasonik (Foto: AVG)
A
A
A

Sensor menangkap pantulan ultrasonik, serta membedakan intensitasnya untuk mengetahui celah yang membentuk sidik jari.

Kemudian, saat sidik jari sudah tersimpan, maka pengguna bisa membukanya dengan mudah dan nyaman.

"Bentuk in-display fingerprint memang tidak kasat mata, tetapi tetap akurat dalam memindai sidik jari," tulis Kominfo, di akun Instagram resminya.

(Ahmad Muhajir)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement