Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hujan Terus, Lakukan Langkah Ini jika Ponselmu Terendam Air

Dyah Ratna Meta Novia , Jurnalis-Rabu, 01 Desember 2021 |12:04 WIB
   Hujan Terus, Lakukan Langkah Ini jika Ponselmu Terendam Air
Ponsel terendam air (Foto: Readers digest)
A
A
A

SAAT ini musim hujan telah tiba. Hujan terus mengguyur wilayah Jakarta dan sekitarnya.

Saat membawa ponsel harus hati-hati, jangan sampai jatuh dan terendam air. Namun jika ponselmu terjatuh dan terendam air, jangan panik. Berikut ini solusinya.

 ponsel jatuh ke air

1. Jangan langsung nyalakan

Ambil ponsel Anda dengan hati-hati dari air. Kemudian jangan langsung menyalakan ponsel. Hal pertama yang harus dilakukan adalah mematikan ponsel Anda. Hal tersebut untuk menghindai korsleting.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement