Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Selain Pengaruhi Ekosistem Satwa, Ini Dampak Buruk Polusi Cahaya

Pernita Hestin Untari , Jurnalis-Senin, 25 Februari 2019 |06:00 WIB
Selain Pengaruhi Ekosistem Satwa, Ini Dampak Buruk Polusi Cahaya
Ilustrasi Polusi Cahaya (Foto: UPI)
A
A
A

Dia menambahkan, "Pencahayaan malam hari diketahui memengaruhi mikroba, tanaman, dan banyak kelompok hewan seperti krustasea, serangga, ikan, amfibi, reptil, burung, dan mamalia."

Polusi Cahaya

Baca Juga: Twitter Ditinggal Salah Satu Pendirinya

Polusi cahaya dapat mempengaruhi waktu ketika tanaman mengeluarkan daun dan membuka bunganya. Seringkali, burung mulai bernyanyi pada hari sebelumnya di tempat-tempat yang menampilkan cahaya buatan.

Perubahan perilaku mikroba yang diinduksi cahaya dapat mengubah siklus karbon dan senyawa organik lainnya. Para ilmuwan menghitung polusi cahaya dengan jumlah cahaya buatan yang ada, serta seberapa jauh cahaya buatan itu memanjang di atas cakrawala.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement