Xiaomi Peringatkan Harga Ponsel Tahun Depan Akan Jauh Lebih Mahal, Ini Penyebabnya

Rahman Asmardika, Jurnalis
Rabu 19 November 2025 13:33 WIB
Ilustrasi.
Share :

Tren kenaikan harga ponsel pintar yang terus-menerus ini diyakini tidak akan berhenti, berbalik arah, atau bahkan melambat pada 2026. Jika prediksi Lu menjadi kenyataan, perangkat akan semakin mahal, yang saat ini sudah terlihat dari harga ponsel pintar baru dibandingkan beberapa tahun lalu.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya