Berikut Bus Baru PO Gumarang Jaya, Prioritaskan Kenyamanan Penumpang

Raden Yusuf Nayamenggala, Jurnalis
Sabtu 28 Januari 2023 22:19 WIB
Bus baru PO Gumarang. (Foto: Instagram/@laksanabus)
Share :

Untuk sisi interior lainnya, bus ini juga dilengkapi dengan 4 buah TV yang terbagi pada bagian depan, hingga tengah dan belakang. Kemudian, bus yang satu ini juga sudah dilengkapi toilet, namun hanya boleh digunakan untuk buang air kecil saat kondisi bus berjalan.

Perihal rute yang akan oleh bus terbaru dari PO Gumarang Jaya tersebut belum diketahui. Tapi, kemungkinan akan melintasi jalur Jawa-Sumatera, mengingat asal perusahaan bus tersebut dari Lampung.

(Citra Dara Vresti Trisna)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya