Viral, Bocah Ini Perpanjang Durasi Rental PS Pakai Ponsel Pintar

Cut Annisa Embun Sari, Jurnalis
Selasa 12 Februari 2019 17:36 WIB
(Foto: JESHOOTS.COM/Unsplash)
Share :

Baca juga: Bisa Main Game dari Generasi PS1 hingga PS4 di PS5?

“Dan alhamdulillah yg punya rental ps gak tau,” kata bocah itu. Postingan tersebut menjadi viral di sosial media lalu dibanjiri komentar warganet yang beragam.

Ada yang menilai bocah itu jenius, ada yang menilai tindakannya sangat buruk karena melakukan kecurangan, ada pula yang pernah menggunakan cara tersebut. Uniknya, ada juga komentar menarik dari para pemilik rental PS pintar.

 

Baca juga: Apex Legends Capai 25 Juta Pemain dalam Sepekan

(Ahmad Luthfi)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya