Tampaknya, itu tidak berarti bahwa V akan menjadi unggulan, tetapi LG sedang mempertimbangkan jalur lain untuk menggantikan seri G. Namun yang pasti ini baru bocoran sementara, pengumuman resmi dari LG wajib dinantikan dalam acara MWC 2019.
Baca Juga: Ini Daftar Ponsel Fitur Lipat yang Hadir di 2019
(Ahmad Luthfi)