Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Game Star Wars Jedi: Fallen Order Adopsi Sistem Guard Game Sekiro

<i>Game</i> Star Wars Jedi: Fallen Order Adopsi Sistem <i>Guard Game</i> Sekiro
(Foto: Polygon)
A
A
A

JAKARTA – Siapa yang tidak menyukai seri game Star Wars? Pastinya fans berat dari Star Wars tidak akan ketinggalan seri film maupun game-nya. Game Star Wars Jedi: Fallen Order menghadirkan pertarungan yang sangat keren.

Walaupun demikian, di sinilah permulaan kita untuk mengerti bagaimana pertarungan di game tersebut bisa menjadi sangat keren. Dikutip dari Vg247, game Star Wars Jedi: Fallen Order “meminjam” sistem software game Soul, dan game terbaru, Sekiro: Shadows Die Twice.

Mendalam tentang pertarungan di game ini, Jason De Heras, yang mendesain pertarungan game ini menguraikan aliran pertarungan dalam game. gar pemain merasa powerful ketika menyerang dan memegang lightsaber, Respawn memilih untuk membuat musuh mati dalam satu serangan.

Para pemain akan mampu untuk menangkis serangan dari stromtroopers biasa yang membawa senjata blaster dan mengenai mereka sendiri. Pastinya, stromtrtoopers akan mati hanya dengan satu serangan.

Tidak semudah itu, beberapa tipe musuh pun juga akan mampu menahan serangan lightsaber dari para pemain, dan beberapa dari mereka seperti Purge Troopers, yang telah ditampilkan pada saat demo di E3, jauh lebih sulit daripada musuh biasa.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement