Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

10 Mobil Konsep Terbaik di Tokyo Motor Show 2017, Ini Daftarnya (2)

Santo Evren Sirait , Jurnalis-Kamis, 02 November 2017 |08:34 WIB
10 Mobil Konsep Terbaik di Tokyo Motor Show 2017, Ini Daftarnya (2)
Mitsubishi e-Evolution (Cadadvice)
A
A
A

Kendaraan angkut ini merupakan light duty truck (truk ringan) yang terinspirasi dari alam. Seperti kebanyakan mobil konsep lainnya, desain eksterior truk Isuzu ini sangat futuristik.

Hal yang cukup disayangkan adalah perusahaan masih malu-malu untuk menyebut secara detail spesifikasi dari kendaraan tersebut. Berdasarkan wujud aslinya, truk konsep ini memiliki dua warna pada bodinya, lalu bannya tertutup sebagian. Pada bagian samping bodi terdapat desain yang unik dengan pola mirip seperti sarang lebah.

Bukan hanya sekedar pola sarang lebah, tapi juga dapat difungsikan sebagai jendela dan kompartemen. (san)

(Anton Suhartono)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement