Semua video yang dihasilkan dilengkapi watermark. Ini untuk menunjukkan video tersebut dihasilkan AI dan tanda air digital SynthID yang tidak terlihat.
Sejak debut Mei lalu, sudah lebih dari 40 juta video dibuat baik di Vep 3 dan Flow di Gemini dalam 7 minggu terakhir.
(Erha Aprili Ramadhoni)