Populer di Samsung Galaxy, Fitur Circle to Search Juga Bakal Ada di Google Chrome

Rahman Asmardika, Jurnalis
Rabu 31 Juli 2024 20:37 WIB
Foto: Reuters.
Share :

Diperkirakan, hanya tinggal beberapa minggu lagi sebelum Chrome 128 untuk Windows dan macOS untuk dirilis ke versi yang Stabil, dan hal yang sama berlaku untuk ChromeOS 127. Jika rilis tersebuttelah resmi, semua orang akan mendapatkan akses ke Circle to Search di Chrome, apa pun nama yang dipilih Google untuk digunakan.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya