Ini 3 Cara Merekam Video Call di WhatsApp, Mudah dan Aman!

Tangguh Yudha, Jurnalis
Selasa 19 September 2023 07:20 WIB
Cara merekam video call WhatsApp (Foto: Meta)
Share :

Dengan aplikasi DU Recorder:

- Download dan Instal aplikasi DU Recorder dari toko aplikasi resmi;

- Buka aplikasi dan berikan izin yang diperlukan untuk Mikrofon, Manajer File, dan lain-lain;

- Nantinya layar pop-up DU Recorder akan memberi opsi untuk merekam layar ketika melakukan video call WhatsApp;

- Pilih opsi perekaman dan mulai merekam video call WhatsApp.

Nah, itulah cara merekam video call WhatsApp. Perlu diingat, durasi rekaman yang panjang juga akan mempengaruhi kapasitas memori di ponsel Anda.

(Saliki Dwi Saputra )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya