Ada Game Baru Lucu dan Menggemaskan, Hanya di Game Domino Jungle!

Pradita Ananda, Jurnalis
Kamis 18 Mei 2023 10:36 WIB
Game Domino Jungle di Games+ (Vision+)
Share :

ADA game baru yang sangat lucu dan menggemaskan, yang mana tentunya hanya hadir di game Domino Jungle di Games+.

Ya, ada lagi nih game terbaru di Games+ yaitu Domino Jungle, game ini adaptasi dari permainan domino yang terkenal itu lho, namun ini versi lebih mudah dan bisa dimainkan oleh siapa saja dari segala usia.

Nah, serunya di permainan ini para pemainnya akan disuguhkan dengan kartu-kartu domino yang lucu dan menggemaskan lhoh! Anda hanya perlu meletakkan kartu yang dimiliki yang sama dengan gambar hewan dari domino lawanmu.

Jika Anda menjadi yang pertama kali meletakkan kartu, maka hanya perlu meletakkan kartu domino yangb dimiliki di bagian tengah layar gadget dan lawan kamu segera mulai melanjutkan permainannya. Gimana? Mudah, kan?

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya