Pesan Menghilang Otomatis Hadir di WhatsApp, Ini Cara Aktifkannya

Antara, Jurnalis
Minggu 22 November 2020 13:26 WIB
Ilustrasi WhatsApp. (Foto: AndroidPit/NextPit)
Share :

4. Langkah sama di WA Group

Pada WhatsApp Group langkahnya tidak jauh berbeda. Pada tombol "tiga titik" di kanan atas halaman percakapan grup, silakan tekan. Kemudian tekan "Group Info" dan Anda akan menemukan menu Disappearing Messages lalu tekan dan Anda akan menemukan tombol "On dan Off" di sana untuk mengaktifkannya.

Baca juga: Konten Hoaks Banyak Ditemukan di Facebook, Kalahkan WhatsApp dan YouTube 

WhatsApp membuat pesan menghilang otomatis default dalam waktu tujuh hari, jadi apabila Anda mengaktifkan fitur itu pada salah satu kontak, pesan percakapan Anda akan menghilang dengan sendirinya setelah tujuh hari.

Selamat mencoba.

Baca juga: Browser Microsoft Edge Legacy Tidak Bisa Akses WhatsApp Web, Ini Solusinya 

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya