Karakter Godzilla Segera Hadir di Game Fall Guys

Anjasman Situmorang, Jurnalis
Rabu 28 Oktober 2020 14:30 WIB
Skin karakter Godzilla di game Fall Guys. (Foto: Mediatonic/PC Gamer)
Share :

GAME Fall Guys dikabarkan segera mendapat satu skin karakter baru yang unik. Sosok itu pun diyakini sebagai monster Godzilla.

Hal tersebut sebagaimana disampaikan melalui akun media sosial Fall Guys yang menampilkan animasi Godzilla. Namun ini tampaknya menjadi kostum yang tersedia untuk dibeli di toko game.

Baca juga: Game Fall Guys Dapat Tambahan Kostum Sonic the Hedgehog 

Skin untuk karakter Fall Guys dapat dibeli menggunakan dua mata uang yang tersedia dalam game yakni Crowns dan Kudos. Selain itu, kostum tersebut juga bisa dibeli dengan uang sungguhan jika ingin cepat mendapatkannya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya