Rem Mobil Otomatis Mulai Jadi Standar Keselamatan di Beberapa Negara

Mufrod, Jurnalis
Kamis 14 Maret 2019 17:03 WIB
Perangkat Keselamatan otomatis (Foto: Autoevolution)
Share :

 

Selain Tesla, produsen Toyota telah menggunakan teknologi tersebut dengan hampir 90 persen model mobil yang dijualnya memiliki pengereman otomatis. Disusul Mercedes Benz dan Volvol yang telah menggunakan teknologi yang sama.

Sistem pengereman otomatis bekerja menggunakan sensor yang menangkap jarak objek yang dinilai berbahaya, dan menyampaikan perintah ke komputer kemudian memerintahkan rem bekerja secara otomatis.

(Mufrod)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya