Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

iPhone 15 Diluncurkan, USB-C Jadi Bahan Meme Warganet

Redaksi , Jurnalis-Kamis, 14 September 2023 |18:07 WIB
iPhone 15 Diluncurkan, USB-C Jadi Bahan Meme Warganet
Reaksi warganet setelah peluncuran iPhone 15 series. (Foto: Ilustrasi)
A
A
A

Dia tahu dia akan menjual jutaan unit ini setiap hari seharga $1199 per unit. #AppleEvent.” Ujar akun tersebut sambil menyisipkan video yang menunjukkan CEO perusahaan Apple yang sedang menari di keramaian.

Pengguna lain ditemukan juga memberikan sarkas terhadap penggunaan USB-C pada iPhone 15. Ada yang mengunggah foto meme yang mempertanyakan inovasi USB-C, padahal konektor ini sudah lama hadir tidak berbeda jauh setelah Apple meluncurkan konektor USB Lightning.

Reaksi lain juga diberikan dalam video meme lucu yang dibagikan oleh pengguna X. Salah satunya menunjukkan pengguna iPhone 15 dan pengguna Android yang berebut menggunakan pengisi daya USB-C.

Banyak reaksi yang diberikan oleh warganet lainnya. Bahkan ada dari mereka terlihat cukup kreatif mengedit trailer lucu yang memperkenalkan iPhone 15 dengan sarkas. Video tersebut lagi-lagi membahas tentang spesifikasi iPhone yang tak jauh beda dengan seri lamanya, harga, juga konektor USB-C yang terus dibicarakan.

Itulah reaksi yang diberikan oleh beberapa netizen di media sosial. Setelah melihat peluncuran produk terbaru dalam Apple event, apakah Anda tertarik untuk mengganti ponsel Anda sekarang? (Taja Aurora Bianca)

(Maruf El Rumi)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement