3. Terjadi kerak atau gosong
ciri busi pada mobil perlu diganti adanya kesalahan yang terjadi pada bagian pengaturan bahan bakar. Karena itu, cek piranti kelistrikan dan aliran bensin.
Busi yang sudah tidak bagus akan membut pembakaran di ruang bakar terganggu. Akibatnya, emisi gas buang juga akan menjadi lebih tinggi.Mengganti busi dapat meminimalisir emisi gas yang lebih buruk.
(Salman Mardira)