Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

7 Platform Gaming Terancam Diblokir Kominfo, dari Roblox hingga CS:GO

Siska Permata Sari , Jurnalis-Jum'at, 22 Juli 2022 |12:04 WIB
7 Platform Gaming Terancam Diblokir Kominfo, dari Roblox hingga CS:GO
7 platform gaming terancam diblokir Kominfo, dari Roblox hingga CS:GO (Foto: Freepik)
A
A
A

JAKARTA - Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) mengungkapkan, ada beberapa Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE) di sektor game yang terancam diblokir.

Pasalnya, sejumlah PSE di sektor gaming tersebut belum mendaftarkan diri ke pihak Kominfo.

Direktur Jenderal Aplikasi Informatika Kominfo, Semuel Abrijani, menjelaskan bahwa PSE yang tidak mendaftarkan dengan jangka waktu 5 hari kerja, maka akan dikirimkan surat peringatan agar segera melengkapi datanya.

“Kalau tidak (mendaftar), kita langsung proses pemblokiran,” kata Semuel dalam konferensi pers, baru-baru ini.

Dia menyebut ada sejumlah PSE dengan trafik terbesar yang belum mendaftarkan diri. Beberapa di antaranya merupakan platform gaming.

Berikut daftar tujuh platform gaming yang terancam diblokir Kominfo karena belum mendaftarkan diri hingga Kamis (21/7/2022) kemarin.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement