Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Vivo Hadirkan Ponsel Baru dengan Baterai Jumbo, Berapa Harganya?

Agregasi Solopos , Jurnalis-Kamis, 21 Februari 2019 |08:03 WIB
Vivo Hadirkan Ponsel Baru dengan Baterai Jumbo, Berapa Harganya?
(Foto: NDTV)
A
A
A

Meski harganya terjangkau, Vivo U1 dibekali fitur keamanan yang lengkap, yakni sensor sidik jari dan face unlock. Ponsel ini ditunjang baterai berkapasitas jumbo, 4.030 mAh untuk mendukung aktivitas pengguna.

Smartphone Vivo U1 disokong chipset Qualcomm Snapdragon 439 dengan kecepatan 1,95 GHz. Ada dua jenis RAM yang ditawarkan, yakni 3 GB dan 4 GB dengan ROM 32 GB dan 64 GB. Ruang penyimpanannya bisa diperluas dengan kartu memori hingga 256 GB.

Baca juga: TCL Kembangkan Ponsel Layar Lipat Terunik, Rilis di 2020?

(Ahmad Luthfi)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement