Soal inovasi, Apple biasanya sedikit di belakang ketimbang Android. Konon, LG juga dikabarkan sedang mengerjakan kamera laser saat ini.
Huawei P30 Pro juga dikabarkan menampilkan layar gaya tetesan air (water-drop) dan memiliki konektivitas 5G. Ini mungkin muncul pada awal bulan ini di MWC 2019.

Baca juga: Cegah Ponsel Meledak, Ini yang Perlu Anda Perhatikan
(Ahmad Luthfi)