5. BrideStory
Kevin Mintaraga merupakan orang yang memiliki ide bisnis unik bernama BrideStory yang merupakan bisnis penyewaan gaun pengantin dan jasa photoshoot bagi mereka yang masih bingung menentukan tema pernikahannya. Dalam hal ini, BrideStory sudah memperluas bisnisnya di Singapura dan Negara Asia Tenggara lainnya.
BrideStory sudah dikenal di platform Instagram yang juga mensponsori banyak pernikahan selebriti Indonesia.
(Ahmad Luthfi)