Disebutkan akun @stealthmole_int, kelompok peretas menargetkan pemerintah Indonesia sebagai sasaran. Hal itu mengingat keamanan siber masih sangat rendah yang membuat mereka dengan mudah menyusup untuk mencuri data.
"Kelompok hacker seperti 'Brain Cipher' akan terus mengincar Indonesia. Indonesia harus memperhatikan intelijen web gelap dan memperkuat keamanannya," tulis @stealthmole_int.
(Erha Aprili Ramadhoni)