Tesla Model Y RWD Resmi Meluncur, Harga Mulai Rp600 Jutaan

Redaksi, Jurnalis
Kamis 05 Oktober 2023 11:43 WIB
Tesla Model Y RWD. (Doc. Tesla)
Share :

Sebagai tambahan, rilisnya Model Y RWD untuk menggantikan Model Y AWD. Dimana, saat ini Model Y AWD sudah tidak lagi diproduksi oleh Tesla.

Pemberhentian produksi dari Model Y AWD kemungkinan disebabkan oleh Tesla yang sedang gencar-gencarnya mempersiapkan Cybertruck. Hal ini dapat menyebabkan terbatasnya baterai yang dimiliki oleh pabrikan untuk memproduksi Model Y AWD.

Alvitho Devano

(Imantoko Kurniadi)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya