Diambang Bangkrut, Startup Ini Malah Ditinggal Bosnya!

Destriana Indria Pamungkas, Jurnalis
Rabu 10 Agustus 2022 16:34 WIB
Ilustrasi Startup yang Mau Bangkrut. (Foto: Shutterstock)
Share :

Diberitakan oleh Inc42, untuk mengatasi hal ini, para dewan direksi Zilingo mengadakan pertemuan untuk membahas menganai poin kunci agar perusahaan ini bisa selamat. Pembahasan tersebbut berupa potensi likuidasi perusahaan dan tawaran buyout dari Kapoor.

Pro dan kontra terhadap dua poin di atas terus bergulir. Salah satunya dari Sequoia, investor utama dari startup tersebut yang mendukung dilakukannya likuidasi Zilingo. Sementara itu, kedua pendiri Zilingo, Ankiti Bose dan Dhruv Kapoor, telah mengesampingkan perbedaan dan memberikan usul pembelian manajemen.

Demikian pembahasan mengenai Diambang Bangkrut, Startup Ini Malah Ditinggal Bosnya!

(Martin Bagya Kertiyasa)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya