Tiket Wisata Luar Angkasa dengan Balon Udara Dijual Terbatas, Berapa Harganya?

Tangguh Yudha, Jurnalis
Senin 09 Mei 2022 09:04 WIB
Tiket wisata luar angkasa dengan balon udara dijual terbatas, berapa harganya? (Foto: World View)
Share :

Perusahaan mengtakan, saat ini tiket penerbangan dari pelabuhan antariksa Grand Canyon telah terjual habis untuk tahun pertama keberangkatan.

"Capaian 1.000 pemesanan menggarisbawahi semangat, kegembiraan, dan minat untuk pengalaman unik yang ditawarkan World View ini," kata CEO dan Presiden World View, Ryan Hartman.

"Fakta bahwa penerbangan luar angkasa Grand Canyon telah terjual habis untuk tahun pertama juga menunjukkan permintaan pasar dan minat yang meningkat pada pariwisata luar angkasa," ujar Hartman.

Mencapai 1.000 pelanggan berarti World View sekarang memiliki daftar tunggu pelanggan terlama dari semua perusahaan pariwisata luar angkasa. Virgin Galactic saja baru memiliki lebih dari 700 orang dalam daftar tunggunya.

(Ahmad Muhajir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya