Google Doodle Sambut Tahun Baru 2022 dengan Hiasan Meriah

Intan Rakhmayanti Dewi, Jurnalis
Jum'at 31 Desember 2021 10:16 WIB
Google Doodle Tahun Baru 2022 (Foto: Tangkapan Layar)
Share :

Begitu mengklik logo Google tersebut, kamu akan dialihkan ke laman New Year's Eve. Lalu tiba-tiba muncul kertas warna-warni dari bagian atas layar.

Baca Juga : Kumpulan Ucapan Selamat Tahun Baru 2022, Pas Dibagikan di Sosmed!

Jika diperhatikan, tampak sebuah kerucut confetti yang bisa kamu klik untuk menyemburkan confetti ke tampilan laman Google. Selamat Tahun Baru 2022!

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya