Gampang Banget! Begini Cara Lihat dan Unduh Sertifikat Vaksin Covid-19

Muhammad Sukardi, Jurnalis
Kamis 01 Juli 2021 17:44 WIB
Divaksin Covid-19 (Foto: Johns hopkins medicine)
Share :

4. Untuk mempermudah, pesan tersebut meminta agar Anda mengunduh aplikasi bernama 'PeduliLindungi' yang terdapat di PlayStore maupun AppStore.

Sementara itu, jika Anda mau melihat status vaksinasi Covid-19 melalui website PeduliLindungi, itu pun cukup mudah caranya.

1. Buka website pedulilindungi.id

2. Setelah itu, di muka layar pertama Anda diminta untuk memasukkan nama lengkap dan NIK sesuai dengan KTP yang didaftarkan saat pendaftaran vaksinasi. Kemudian masuk.

3. Jika sudah, data akan memperlihatkan status vaksinasi Anda itu sudah ada di dosis keberapa dan jika baru dosis pertama, maka akan tersaji juga informasi mengenai lokasi vaksinasi dosis kedua.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya