WhatsApp Kehilangan Jutaan Pengguna Gegara Kebijakan Privasi Baru, Signal dan Telegram Diuntungkan

Dini Listiyani, Jurnalis
Jum'at 29 Januari 2021 11:03 WIB
Ilustrasi WhatsApp (foto: Ist)
Share :

Telegram sebelumnya juga telah mengumumkan mereka berhasi menambah 25 juta pengguna baru dalam kurun waktu 72 jam. WhatsApp sejak itu mengumumkan mereka akan menghentikan perubahan.

 Baca Juga: Pengguna Signal Terus Tumbuh di Tengah Kontroversi Kebijakan Privasi, WhatsApp Mulai Ditinggalkan?

Mereka berharap ini akan memberi mereka lebih banyak waktu untuk meyakinkan pengguna soal perubahan. Perusahaan sebelumnya telah menyatakan sebagian besar pembagian data akan dilakukan antar akun bisnis, dan mereka juga meyakinkan pengguna bahwa mereka tidak dapat membaca pesan mereka atau memiliki akses ke log telepon mereka.

Namun, sebagian pengguna merasa kebijakan baru WhatsApp ini memaksakan pengguna. Mengingat pengguna harus menyetujui aturan baru agar terus bisa menggunakan WhatsApp.

(Amril Amarullah (Okezone))

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya