Mengenal Truk Militer Legendaris TNI REO M35

Ilham Satria Fikriansyah, Jurnalis
Sabtu 05 Oktober 2019 01:33 WIB
Truk militer REO M35 (foto: Ist)
Share :

Debut pertama truk ini sebagai kendaraan militer dimulai dalam operasi Seroja di Timor Timur pada tahun 1975. Tak hanya itu truk ini juga digunakan dalam operasi militer menumpas Gerakan Aceh Merdeka (GAM).

 

Tentu sejarah panjang dari truk legendaris milik TNI ini memiliki peran penting dalam menumpas kejahatan dan menjaga keamanan negara Indonesia. Hingga kini truk tersebut masih sering digunakan dalam beberapa pelatihan militer yang dilakukan oleh TNI.

(Mufrod)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya