Bocoran OnePlus 7 Tampilkan Notch Unik, Ini Wujudnya

Ahmad Luthfi, Jurnalis
Senin 14 Januari 2019 12:07 WIB
(Foto: /Leaks/Pocketnow)
Share :

Ponsel yang tampak di kiri juga lebih terlihat lebih tinggi dan bezel tipis. Sementara itu, ponsel yang berada di kanan terlihat memiliki notch bergaya teardrop.

Belum diketahui detail lebih rinci mengenai ponsel anyar ini. Diyakini bahwa salah satu dari ponsel ialah OnePlus 7 dan ponsel lainnya merupakan ponsel 5G khusus untuk operator Inggris.

 

Baca juga: iPhone 2019 Bakal Dibekali Fitur WiFi 6, Seperti Apa?

(Ahmad Luthfi)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Ototekno lainnya