Selanjutnya, perbedaan dapat terlihat pada konsep diler masing-masing merek. Max Zhou mengatakan Jaecoo mengusung tema futuristik dengan sentuhan elektrifikasi untuk menunjukkan energi terbarukan.
"Mungkin terkait teknologi, pada beberapa waktu lalu kita sydag jelaskan teknologi yang dibawa oleh Jaecoo seperti adanya ARDIS di J8. Itulah yang membuat kita berbeda," ujarnya.
(Erha Aprili Ramadhoni)