Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Informasi di PlayStation Store Goda Kemungkinan Red Dead Redemption Rilis di PC

Rahman Asmardika , Jurnalis-Selasa, 13 Agustus 2024 |19:42 WIB
Informasi di PlayStation Store Goda Kemungkinan Red Dead Redemption Rilis di PC
Red Dead Redemption. (Foto: Rockstar Games)
A
A
A

Game ini mengikuti kisah mantan penjahat John Marston, yang diperas dan direkrut oleh pemerintah untuk memburu mantan anggota geng Van der Linde. Dianggap sebagai salah satu video game terhebat yang pernah dibuat, Red Dead Redemption menerima prekuelnya, Red Dead Redemption 2, pada 2018.

(Rahman Asmardika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement