Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

6 Konsep Mobil Ferrari yang Tidak Diproduksi hingga Sekarang

Redaksi , Jurnalis-Selasa, 29 Agustus 2023 |22:36 WIB
6 Konsep Mobil Ferrari yang Tidak Diproduksi hingga Sekarang
Konsep mobil Ferrari yang tidak pernah diproduksi. (Doc. Slashgear)
A
A
A

3. Ferrari Vision Gran Turismo

 Konsep mobil Ferrari yang tidak diproduksi. (Doc. Slashgear)

Mobil ini dirancang dan berkonsep hanya untuk permainan balap. Vision Gran Turismo ini Ferrari versi mobil balap dengan ketahanan 499P yang bergaya dan futuristik.

 BACA JUGA:

Statistik performa mobil ini berkonsep pada mobil balap dunia nyata, dengan mesin V6 dan tiga motor listrik. Namun faktanya Ferrari tidak pernah niat untuk memproduksi mobil tersebut.

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement