Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Rekomendasi Mobil Listrik Murah dengan Jarak Tempuh Lumayan, Apa Saja?

Tangguh Yudha , Jurnalis-Jum'at, 10 Februari 2023 |15:36 WIB
Rekomendasi Mobil Listrik Murah dengan Jarak Tempuh Lumayan, Apa Saja?
Wuling Air ev. (Foto: Wuling Motors)
A
A
A

3. K-Upgrade

Mobil listrik murah dengan jarak tempuh yang jauh juga dihadirkan oleh K-Upgtade melalui distributor resminya, PT Kurnia EVCBU Internasional. Pabrikan asal negeri panda itu menghadirkan mobil listrik model Blade K.U.

Blade K.U sendiri hadir dengan membawa desain ala SUV yang compact. Di atas kertas, mobil listrik ini memiliki tenaga 68 PS dengan jarak tempuh maksimal hingga 336 km dan kecepatan maksimal 155 km per jam.

Mobil Blade K.U punya kapasitas penumpang 4 orang dewasa. Blade K.U dilengkapi dengan panel solar pengisian 3 jam tenaga surya. Untuk harganya sendiri dibandrol Rp75 juta OTR seluruh Indonesia.

(Citra Dara Vresti Trisna)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement