Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

7 PO Bus Terbaik di Kota Medan, Salah Satunya Si Raja Paket

Asthesia Dhea Cantika , Jurnalis-Rabu, 25 Januari 2023 |15:30 WIB
7 PO Bus Terbaik di Kota Medan, Salah Satunya Si Raja Paket
PO Bus Terbaik di Kota Medan. (Foto: PO ALS/Instagram)
A
A
A

DERETAN PO bus terbaik di Kota Medan memang menarik untuk diulas. Ibu kota Sumatera Utara ini menjadi salah satu kawasan yang memiliki banyak perusahaan otobus untuk pulau Sumatera.

Tak kalah dengan PO yang ada di pulau Jawa, PO yang bermarkas di Medan itu terkenal menjadi andalan baik untuk perjalanan antar provinsi maupun antar pulau. Bahkan, ada beberapa PO yang dikenal terbaik dengan memiliki fasilitas ciamik.

Adapun berikut ini 7 PO bus terbaik di Kota Medan yang tak banyak orang ketahui, seperti diulas Okezone:

7. PO Intra

Bus PO Intra. (Foto: Instagram)

PO Bus Terbaik di Kota Medan. (Foto: Bus PO Intra/Instagram)

PO legendaris asal Pematang Siantar ini terkenal sebagai bus cepat. PO yang kini memiliki 90 armada itu mulanya melayani trayek Medan-Siantar dengan jarak 2 jam.

PO satu ini pun berhasil melebarkan sayap dengan melayani trayek baru, yakni Jambi. Ketatnya persaingan PO bus kini membuat PO Intra juga turut menambah armada baru dengan kelas terbaik.

BACA JUGA:Mengintip Bus Mewah PO Bagong dengan Ruang Karaoke dan Kursi Pijat

6. PO F.A PMH

PO Persatuan Motor Horas (PMH) ini termasuk bus yang melayani hampir semua trayek penjuru Sumatera. Antara lain: Medan-Pekanbaru, Medan-Jakarta, Medan-Perawang, Siantar-Jakarta, Siantar-Perawang, dan Siantar-Pangkalan Kerinci.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement