- Dalam jangka panjang, diharapkan mampu berkontribusi dalam program pertumbuhan ekonomi hijau (Green Growth Program) yang mendukung Indonesia dalam mewujudkan pertumbuhan ekonomi yang tetap menjaga kelestarian lingkungan serta komitmen Indonesia untuk menurunkan emisi gas rumah kaca.
Selain membebaskan pajak, pemerintah juga mendorong percepatan konversi kendaraan bermotor, dari pembakaran internal ke listrik.
Hal lain yang dilakukan pemerintah mendorong ekosistem kendaraan listrik adalah dengan membangun pabrik baterai dan mobil listrik.
Disebutkan, berdasarkan Permenperin No 6 Tahun 2022, pemerintah Indonesia akan produksi 400 ribu unti mobil listrik dan enam juta unit motor listrik.
(Citra Dara Vresti Trisna)