Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sejarah Perkembangan Gunting yang Sudah Ada Sejak 4 Ribu Tahun Lalu

Ahmad Muhajir , Jurnalis-Rabu, 25 Mei 2022 |08:03 WIB
Sejarah Perkembangan Gunting yang Sudah Ada Sejak 4 Ribu Tahun Lalu
Sejarah perkembangan gunting yang sudah ada sejak 4 ribu tahun lalu (Foto: Wisegeek)
A
A
A

Pivot, gunting silang dibuat dengan tangan selama ratusan tahun. Sebenarnya, mereka tidak diproduksi secara massal sampai 1761 ketika pabrikan Inggris Robert Hinchliffe mengadaptasi desainnya, sehingga bisa diproduksi di pabrik. Hinchliffe juga yang pertama membuat gunting dari baja.

Saat ini ada berbagai jenis gunting dengan tujuan tertentu. Misalnya, gunting dengan panjang lebih dari 6 inci. Gunting panjang dengan pisau keras telah dikembangkan untuk memotong logam.

Gunting anak-anak, memiliki bilah kusam dan tip yang bulat untuk memastikan penggunaannya aman di lingkungan sekolah.

Gunting kuku, dikembangkan khusus untuk memotong kuku tangan dan kuku kaki.

Kemudian, ada gunting khusus yang dipakai oleh penata rambut. Dan terakhir, ada gunting yang dipakai oleh penjahit untuk membantunya menjahit pakaian.

(Ahmad Muhajir)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita ototekno lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement